blue falcon /f-16 

Air Squadron 3 

PRODUCT

INSTRUCTION 

Hobby Boss

Title: F-16A Fighting Falcon

Number: 80272

Scale: 1:72

Type: Full kit

Released: 2008 

Barcode: 6939319202727

Rated: *****

Modeler: AK Bandung  

Completed: April 2023 

Model kit terlihat simpel serta dengan mudah didapatkan, pada jenis pesawat tempur F-16A yang dikeluarkan oleh Hobby Boss skala 1/72 untuk varian ini telah dipilih karena bentuk sirip ekor pesawat memiliki rag cutnya persis seperti yang terdapat pada pesawat Tim  Elang Biru/Blue Falcon, namun kekurangannya model kit adalah tidak adanya komponen rudal sidewindernya di tepi sayap pesawat.

1995Performance : Indonesia Airshow (IAS) 1995Status : Grounded

Elang Biru tampil untuk pertama kali pada HUT TNI AU ke-49 dan di Indonesia Airshow (IAS) tahun 1995, bermanuver lengkap dengan arsenalnya karena merupakan pesawat yang  dipergunakan untuk siap tempur sementara di negara lain biasanya aktrasi tim pesawat aerobatik sangat dilarang untuk membawa persenjataan lengkap. Tim Arobatik Elang Biru terinpirasi dan belajar secara otodidak hanya dari rekaman video tim-tim aerobatik seperti Blue Angels dan Red Arrow sehingga sangat mengejutkan para atase militer dari luar negeri yang hadir dan dibuat seakan tidak percaya serta takjub menyaksikan atraksi Elang Biru untuk pertama kalinya. 


Manufacter : Lockheed Martin

process

Finished

coverage